Bimtek Optimalisasi Peran Jabatan Fungsional Pengendali Dampak Lingkungan Hidup 2025
Bimtek Optimalisasi Peran Jabatan Fungsional Pengendali Dampak Lingkungan Hidup bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan aparat pemerintah dalam melakukan tugas dan fungsi sebagai PDLH. Pelatihan ini akan membahas optimalisasi peran PDLH sesuai Kepmenpan No. 47/KEP/M.PAN/8/2002 dan isu-isu terkini terkait pengelolaan lingkungan hidup.
Berikut ini adalah langkah-langkah untuk mengoptimalkan peran Jabatan Fungsional PDLH:
- Penyusunan Pedoman dan Standar
- Peningkatan Kompetensi
- Kolaborasi dan Koordinasi
- Pemantauan dan Evaluasi
- Penyuluhan dan Advokasi
Manfaat Pelatihan:
- Meningkatkan pemahaman dan kesadaran terhadap peran dan tanggung jawab PDLH dalam pengawasan kegiatan yang berpotensi merusak lingkungan.
- Meningkatkan kompetensi PDLH dalam menjalankan tugas dan fungsi.
- Mendorong kolaborasi dan koordinasi antar pihak terkait dalam pengendalian dampak lingkungan.
- Meningkatkan efektivitas pengelolaan lingkungan hidup di tingkat daerah.
Untuk itu pejabat instansi Pemerintah Baik Gubernur, Bupati, Walikota, maupun lingkup Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) haruslah memiliki pengetahuan dan pemahaman yang optimal mengenai Opsi di atas untuk itu kami dari MITRA MANAJEMEN DAERAH SKT KEMENDAGRI DITJEN POLPUM : 1104-00-00/014/III/2024 mengharapkan keikutsertaan Pemerintah Daerah (Gubernur/Bupati/Walikota, Sekretariat Daerah) serta SKPD terkait untuk mengikuti Bimtek Optimalisasi Peran Jabatan Fungsional Pengendali Dampak Lingkungan Hidup 2025