Bimtek Penyusunan Kerangka Ekonomi Makro 2025 -2029
Dengan Hormat
Penyusunan Kerangka Ekonomi Makro (KEM) adalah proses pembuatan gambaran dan desain arah kebijakan ekonomi makro dan fiskal yang akan menjadi dasar untuk penyusunan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) tahun berikutnya. KEM berisi proyeksi kondisi ekonomi makro, baik global maupun domestik, dan asumsi-asumsi yang digunakan dalam perhitungan APBN Tujuan utama Bimtek Penyusunan Kerangka Ekonomi Makro adalah untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan peserta dalam menyusun kerangka ekonomi makro yang akurat dan efektif. Ini mencakup koordinasi kebijakan, data, dan metodologi dalam penyusunan kerangka ekonomi makro baik di tingkat pusat maupun daerah. Tujuan lainnya adalah untuk memastikan kebijakan fiskal dan perencanaan pembangunan daerah lebih optimal, berkelanjutan, dan didasarkan pada analisis yang mendalam.
Untuk itu pejabat instansi Pemerintah Baik Gubernur, Bupati, Walikota, maupun lingkup Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) haruslah memiliki pengetahuan dan pemahaman yang optimal mengenai Opsi di atas untuk itu kami dari MITRA MANAJEMEN DAERAH SKT KEMENDAGRI DITJEN POLPUM : 1104-00-00/014/III/2024 mengharapkan keikutsertaan Pemerintah Daerah (Gubernur/Bupati/Walikota, Sekretariat Daerah) serta SKPD terkait untuk mengikuti Bimtek Penyusunan Kerangka Ekonomi Makro 2025 -2029