BIMTEK PELATIHAN ADMINISTRASI LAYANAN KEPENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI 2024-2025
- Kepada Yth
- Perguruan Tinggi Se-Indonesia
- Tendik Dan Bagian TU Dan Perkantoran
Dengan Hormat
Pentingnya administrasi dalam sebuah instansi menjadikan bagian yang penting dalam roda tata administrasi Perguruan Tinggi . Administrasi itu sendiri merupakan sebuah upaya menjadikan kegiatan dan kerjasama anggota organisasi serta komponen-komponen lainnya menjadi efektif dan efisien.Administrasi pendidikan adalah bentuk upaya untuk mengintegrasikan kegiatan serta program yang ada. Kegiatan ini saling bergantung dengan kelompok maupun individu yang mempunyai tujuan yang sama untuk kepentingan peserta didik. pelayanan akademik akan diperoleh seorang mahasiswa manakala mahasiswa tersebut telah melaksanakan atau memenuhi kewajiban administrasi keuangan. Selain itu, suatu institusi tidak hanya dituntut untuk memenuhi pelayanan bagi mahasiswa (masyarakat), tetapi juga harus mampu bersaing untuk mempertahankan kelangsungan “hidupnya”, hal ini bisa dipertahankan bila salah satu indikatornya mampu memberikan kualitas pelayanan yang terbaik. Administrasi dalam arti luas adalah proses kerjasama antara dua orang atau lebih untuk mencapai suatu tujuan. Proses tersebut diawali dari proses pemikiran, perencanaan, pengaturan, pelaksanaan dan pengawasan sampai dengan proses mencapai tujuan.
TUJUAN BIMTEK PELATIHAN ADMINISTRASI LAYANAN KEPENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI 2024-2025
Bimtek Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi Tendik dalam layanan administrasi akademik terhadap dosen, mahasiswa, maupun stakeholder. Para peserta diharapkan juga dapat memahami dengan baik informasi dan proses alur-alur penerimaan mahasiswa baru, registrasi, heregistrasi, sistem informasi akademik, sistem informasi wisuda, sampai dengan monitoring dan evaluasi.
Untuk itu Perguruan Tinggi /universitas haruslah memiliki pengetahuan dan pemahaman yang optimal mengenai Opsi Di Atas untuk itu kami dari MITRA MANAJEMEN DAERAH SKT KEMENDAGRI DITJEN POLPUM : 01-00-00/635/XI/2018 mengharapkan keikutsertaan Perguruan Tinggi /Universitas BIMTEK PELATIHAN ADMINISTRASI LAYANAN KEPENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI 2024-2025